manfaat renang bagi lansia

6 Hal yang Perlu Dipersiapkan Lansia Sebelum Berenang Agar Tetap Aman

6 Hal yang Perlu Dipersiapkan Lansia Sebelum Berenang Agar Tetap Aman-Tetap aktif bergerak penting bagi lansia, meskipun aktivitas yang dilakukan cukup terbatas karena kondisi tubuh. Nah, agar terus aktif bergerak, lansia perlu menjalani olahraga. Selain senam lansia, maka olahraga aman untuk lansia adalah berenang. Lantas, apa manfaat dari olahraga ini untuk lansia? Kemudian, seperti apa persiapan sebelum berenang untuk lansia?

6 Hal yang Perlu Dipersiapkan Lansia Sebelum Berenang Agar Tetap Aman Read More »

Manfaat Berenang bagi Lansia, Menjaga Kesehatan Tulang dan Sendi

Manfaat Berenang bagi Lansia, Menjaga Kesehatan Tulang dan Sendi-Banyak dari lansia yang mulai mengalami penurunan kondisi fisik maupun psikis. Salah satu cara yang dapat dilakukan oleh lansia dalam menjaga kebugaran fisik maupun psikisnya adalah dengan melakukan olahraga. Apa olahraga yang tepat untuk lansia? Banyak sekali olahraga yang dapat dilakukan oleh lansia dalam menjaga kebugaran fisik dan psikisnya, baik dengan berenang.

Manfaat Berenang bagi Lansia, Menjaga Kesehatan Tulang dan Sendi Read More »